Senin, 03 Januari 2011

Listrik Prabayar

     Listrik Prabayar adalah cara baru bagi pelanggan untuk mengelola dan mengendalikan sendiri pemakaian listriksesuai kebtuhan dan keingginan kita.jadi kita itu bisa mengatur daya guna penggunaan listrik apakah kita boros dalam pemakaian dan apakah kita hemat dalam pemakaian listrik.

Cara mudah berhemat ala Listrik Prabayar :
  • Kita dapat dengan mudah untuk memantau pemakaian listrik setiap saat.
  • Kita dapat mendisiplinkan diri untuk menggunakan listrik sesuai anggaran belanja kita atau sesuai yang telah di atur dalam kehidupan dalam satu bulan.
  • kita dapat mengendalikan listrik agar dalam pemakaiannya kita tidak boros.
Keuntungan Listrik Prabayar : Nyaman dan Praktis
  1. Kita dapat membeli stroom atau isi ulang di payment point atau outlet outlet yang tersedia.ini sama saja kita membeli vocer pulsa untuk hp.
  2. Kita jadi gak bakal susah dech gak bakal di datengi petugas pencatat meter.
  3. Tidak ada kesalahan dalam pencatatan meter jadi kita tidak rugi bila salah dalam mencatet .
  4. Tidak ada isttilah menunggak dech. karena sifatnya seperti pulsa.
kalo kita ingin membeli stroom tersebut atu kita sebut saja pulsa fisik kita dapat membeli jaringan online yang telah disediakan PLN,outlet outlet,kanor pos atau bisa melalu bank yang telah bergabung seperti BNI,danamon, dan lainya.kalo kita tahu nilai setrum bervariasi dari 20.000,50.000,100.000 dan paling tinggi 1000.000

cara Listrik Prabayar ini dengan menggunakan alat otomatis yaitu kwh prabayar.kalo kwh yang digunakan untuk listrik biasa itu tidak menggunakan pulsa namun menggunakan manual.namun dengan adanya Listrik Prabayar itu penggunanya seperti kita menggunakan HP kalo kita sms atau telepon pulsa akan berkurang sama juga dengan kwh prabayar kalo di gunakan akan berkurang an habis .

namun dengan adanya Listrik Prabayar kita sama ajam emegang "KENDALI" yang kita gunakan.dengan ini kita dapat mengaturnya dengan baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar